ic-fd

Beauty Products Super Lucu yang Bisa Jadi Inspirasi Hadiah Tahun Baru!

beauty school
author

salmanrh・24 Dec 2022

detail-thumb

Di video kali ini, Andien dan Carol bakal membongkar sederet beauty products terbaru yang super gemas. Menjelang tahun baru, pas banget nih untuk kamu mencoba produk-produk tersebut! Kamu juga bisa jadikan produk tersebut sebagai hadiah, lho. Penasaran, apa saja produknya?