banner-detik

beauty school

Tried & Tested: theBalm Balm Voyage Palette

seo-img-article

Dari 16 warna eyeshadow, kami mencoba untuk mengikuti panduan dari Passport Balm Journey 2014 dan Shella memilih eye makeup look Italia yang menggunakan eyeshadow C2, C4, D4, dan D3.  Look ini didominasi oleh paduan warna hijau dan bronze.

Italia Eye Look 01

Italia Eye Look 02

 

Anggi menyusul dengan pilihan eye makeup look Australia yang menggunakan warna-warna lebih soft: B2, B4, C1, dan D1.  Dari empat warna itu, hanya B4 yang tergolong sebagai warna gelap yang dipakai untuk mendefinisikan dimensi mata.

Australia Eye Look 01

Australia Eye Look 02

Dengan tersedianya banyak warna dalam satu palette, pasti kita juga bisa bereksperimen dengan mengombinasikan berbagai macam warna sesuai dengan keinginan.

theBalm Balm Voyage dibandrol dengan harga Rp 695.000 dan sudah tersedia di counter theBalm yang ada di Indonesia.

 

 

Slow Down

Please wait a moment to post another comment